Pop.matamata.com - Reza Rahadian menyindir orang-orang yang menjual cerita kesedihan. Baginya orang-orang yang menjual kesedihan itu bisa mengarah kepada sifat sombong.
Dilihat dari akun Lambe Gosip, Reza Rahadian menyatakan banyak cerita inspiratif yang bisa disampaikan. Tetapi ada juga yang lebih baik disimpan
“Menjual kesedihan bisa menjadi sebuah kesombongan,” ucapnya.
“Tersendiri tanpa lo sadari gitu. Penting banget untuk kita menyadari ada beberapa kisah yang dianggap inspiratif mungkin tapi its better keep it yourself gitu if your share it dont dramatisir is at least nggak perlu didramatisir ceritanya gitu,” paparnya.
Baginya semua orang memiliki perjuangannya masing-masing. Sehingga pastinya ada orang yang memiliki hidup yang berat.
Karena itu, kata Reza, lebih baik tak merasa kehidupannya berat. Karena bisa jadi ada orang yang merasa hidupnya lebih berat.
“Karena semua orang punya struggel nya masing2 dan gua percaya itu. Jadi lu jangan merasa struggle ya lu yang paling wah di antara lain,” ucapnya
“Berat hidupnya di antaranya yang lain ada orang lain yang merasa pengalaman hidup lu gak seberapa,” pungkasnya.
Warganet juga setuju dengan pernyataan Reza tersebut. Baginya ada banyak orang uang mendramatisir cerita-cerita sedih.
“Setuju banget,” ucap @limaxxx.
“Yes setuju,” ucap @niaxxx.
“Bener tapi muridnya di Indo bakal laku,” kata @miaxxx
“Awalnya iba lama-lama ilfil,” jelas @niaxx.
“Menurut aku balik lagi ke diri masing2,” jelas @zianxxx.
Berita Terkait
-
Film Pangku Berkompetisi di Busan International Film Festival 2025, Langkah Penting Penyutradaraan Reza Rahadian
-
7 Jam Berekspresi Tanpa Jeda, Reza Rahadian Eksplorasi Kejujuran Tubuh di ArtJog 2025
-
Reza Rahadian Buka-bukaan Soal Kebahagiaan Lewat Karyanya di di ArtJog 2025
-
Bukan Sekadar Instalasi, Ini Makna Mendalam 'Eudaimonia' Karya Reza Rahadian di ArtJog 2025
-
ARTJOG 2025 - Motif: Amalan, Merayakan Estetika untuk Dunia yang Lebih Peduli
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'