Pop.matamata.com - Postingan Instagram Baim Wong digeruduk netizen saat mengunggah beberapa potret dari pesta kejutan ulang tahun untuk istrinya, Paula Verhoeven.
Salah satunya pada salah fokus dengan potret putra sulungnya, Kiano Tiger Wong yang diposting dengan sengaja oleh Baim Wong.
Padahal dalam postingan itu, Baim menuliskan caption mengharukan untuk istrinya dan tidak menyinggung tentang pose Kiano sama sekali.
"Pengennya ngebahagiain kamu ajah. Maap kadang-kadang aku suka nyebelin, yang pastinya aku tetep sama kok. tetap mencintaimuh. Awwwww!" tulisnya.
Namun netizen langsung menyerbunya dan bertanya-tanya mengapa potret Kiano yang tampak sedang tak siap dipotret malah ikut diposting.
Netizen merasa kasihan dengan Kiano karena menjadi korban keisengan papanya sendiri. Artis Ayu Dewi pun sampai ikut berkomentar.
"Si Imce sweeeeet, walau terakir kasihan dah Kiano ganteng MasyaAllah," komentar Ayu Dewi.
"Aduh papa baim kasian kiano," tambah netizen lain.
"Slide terakhir bakal jadi aib Kiano kelak," celetuk netizen lainnya.
"Slide ke 8, udah pasti ulah jahilnya mas baim," netizen lain ngakak.
Baca Juga
Sementara itu, netizen lain tetap menyanjung Kiano yang tetap ganteng meski potretnya jadi seperti itu.
"Slide terakhir knp harus di up ya kakak no tapi gapapa tetep imut meski ekspresi kek gitu," nilai netizen.
"Gaya ngantuk ae Subhanallah cakep mas Kiano," komentar netizen.
"Ekspresi kiano mewakilkan caption bapaknya lucu banget sehat selalu kalian semua bapau family," komentar yang lain.
Sekilas tentang profil Kiano, dia lahir pada 27 Desember 2019. Baim Wong dan Paula memberikan nama Kiano Tiger Wong.
Berita Terkait
-
Hadirkan 8 Lagu, Wawan Woker Rambah Dunia Tarik Suara
-
Paula Verhoeven Rayakan Momen Ceria Bersama Anak-Anak, Penampilan Kiano dan Kenzo Jadi Perhatian
-
Kimberly Ryder Buka Suara Soal Isu Dekat dengan Baim Wong: Saya Nggak Cari Pasangan!
-
Usai Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Makin Dipuji Netizen dan Tampil Ceria Bersama Geng Cendol
-
Ramai Tuduhan Perselingkuhan, Ucapan Lawas Marshanda Soal Baim Wong Kembali Jadi Sorotan
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'