Pop.matamata.com - Musisi Tulus baru-baru ini merilis musik video lagu Interaksi, salah satu single dalam album terbarunya, Manusia. Ia menggandeng Daffa Wardhana dan Hanna Malasan sebagai pemeran utama dalam musik video ini.
Lagu Interaksi memang menjadi salah satu lagu unggulan dalam album manusia. Tak heran bila sejak dirilis pada 13 Juli 2023, video ini telah bertengger menjadi Trending Youtube.
Lalu, seperti apa liriknya? Berikut lirik lagu Interaksi - Tulus!
[LIRIK]
Manalah kutahu datang hari ini
Hari di mana ku melihat dia
Yang tak aku bidik, yang tak aku cari
Duga benih patah hati lagi, tahu begini
(Jika bisa memilih, tak bertemumu pasti)
Itu yang kupilih
(Jika bisa kuhindari garis interaksi)
Itu yang kupilih
Ingin bawanya ke tempat-tempat indah
Tipikal klise ingin tahu pikirnya
Entah ini ingin, entah ini sayang
Si hati rapuh tantang wahana, oh, lagi-lagi
(Aku yang tak berkendali di) oasis sendu
Itu yang kupilih
(Aku yang tak kuasa mengendalikan hati) kenali hati
Tak semua kupilih
Alam dan s'luruh energinya
Apa dalam ciptanya ada aku?
Bila bukan untuk aku
Hindariku dari patah hati itu
Jika dia memang bisa untukku
Sini, dekat dan dekatlah
Dan jika dia memang bukan untukku
Tolong, reda dan redalah
Baca Juga
(Reda dan redalah)
(Reda dan redalah, ah)
Atau mendekatlah, ah
Berita Terkait
-
Bucin ke Tissa Biani, Dul Jaelani Sesumbar Ada Seribu Wanita yang Ingin Dekat Dengannya
-
Lirik Lagu Merayu Tuhan - Tri Suaka Feat Dodhy Kangen, Trending di YouTube
-
Lirik Lagu Gold Gold Gold - JEON SOMI, Trending di YouTube
-
Lirik Lagu Dumes - Happy Asmara Feat Om Sera, Trending di YouTube
-
Lirik Lagu Kangaroo - NCT U, Trending di YouTube
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'