Pop.matamata.com - Suami Ngeles soal Inisial C, Kiky Saputri Langsung Melabrak: Jadi Kamu Pelakornya?
Kiky Saputri sedang menikmati masa-masa awal pernikahan dengan sang suami, M Khairi. Ia pun kerap membagikan momen-momen romantis dengan suaminya itu di media sosial.
Salah satu unggahan terbaru yang dibagikan Kiky memperlihatkan momen saat ia dan sang suami sedang memainkan sebuah filter di media sosial.
"Inisial nama yang ada dipikiranmu saat ini," ucap Kiky Saputri, seperti dikutip Matamata.com, Selasa, 4 Juli 2023, dari Instagram @kikysaputrii.
Sembari menunggu huruf diacak, M Khairi sempat bernyanyi sejenak hingga akhirnya muncul sebuah huruf yaitu C.
"C", sahut M Khairi yang sama-sama melihat kamera bersama Kiky Saputri.
M Khairi pun berpikir sejenak karena tak ada unsur huruf C di nama sang istri. Ia kemudian memelesetkan nama Kiky Saputri menjadi Ciky Saputri.
"Hmmm Ciky Saputri," jawabnya dengan sedikit memaksakan.
Mendengar jawaban kocak dari M Khairi, Kiky Saputri lantas menyebut suaminya ngeles terus.
"Ngeles aja elo," ujarnya.
Konten yang diunggah oleh Kiky Saputri itu lantas memancing banyak komentar netizen. Beberapa dari mereka tampak iri dengan kemesraan sang komika dan suaminya. Ada juga yang mengaku sebagai sosok inisial C.
"Banyakin konten kayak gini Ky, biar para jomblo bersatu hancurkan dunia," komentar salah seorang netizen.
"Cindy enggak sih kak wkwk?," ujar akun cindyyy_cla****.
"Jadi kamu pelakornya?," sahut Kiky Saputri.
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Ungkap Rasa Minder di Lingkungan Artis, Dapat Dukungan Hangat dari Kiky Saputri dan Hesti
-
DM dengan Seseorang Terungkap, Kiky Saputri Tahu Rahasia soal Mantan Ayu Ting Ting?
-
Astagfirullah! Alami Kebutaan, Adul Tetap Ikhlas jadi Bahan Lawakan Komeng
-
Langsung Cipok Suami saat Masih PDKT, Kiky Saputri Dicap Binal
-
Marak Artis Selingkuh, Kiky Saputri Yakin Suami Setia
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'