Pop.matamata.com - Desta Disebut Suka Ngomel, Respon Natasha Rizki Simpel: Tutup Kuping Aja
Gugatan cerai yang diajukan oleh Desta kepada Natasha Rizki memang berhasil mengejutkan publik. Sejak saat itu, berbagai video lawas mengenai mereka pun kembali viral di media sosial.
Salah satunya adalah video perbincangan antara Natasha Rizki dan Sandra Dewi pada tahun 2021 lalu. Video ini kembali viral dan diunggah ulang oleh akun Instagram @berita_gosip.
Dilansir pada Jumat (19/5/2023), Natasha Rizki mengungkap seperti apa karakter dari sang suami. Dikenal sebagai sosok yang suka bercanda, Desta konon sebenarnya adalah orang yang sensitif.
"Dia itu orangnya sensitif banget sih," kata Natasha Rizki.
Tak hanya itu, wanita dengan panggilan Caca ini juga menyinggung karakter "suka marah-marah" alias "ngomel" yang dilakukan oleh Desta. Telah hidup lama bersama Desta, Natasha pun memiliki cara tersendiri untuk menghadapinya.
Cara yang dipilih oleh Natasha Rizki adalah dengan menutup telinganya sendiri. Meski begitu, Natasha tetap dituntut mengerti apa yang dikatakan oleh Desta agar tak datang omelan yang kedua.
"Dengan kebiasannya dia, yang sebenarnya tuh aku dah tinggal tutup kuping aja. Tutup kuping kiri, keluar kuping kanan gitu loh. Tapi udah ngerti," ujar Natasha Rizki.
"Tetep dengerin. Soalnya kalau nggak, kalau ditanya lagi aku nggak nangkep nih. Bisa ngomel lagi," tambah ibu dari tiga anak ini.
Baca Juga
Berita Terkait
-
Natasha Rizky Bantah Isu Dapat Mobil Mewah dari Desta: Itu Bukan Hadiah, Saya Beli Pakai Uang Sendiri
-
Desta Beri Hadiah Mobil Mewah di Ulang Tahun Natasha Rizky, Warganet Banjir Pujian: Hubungan Mantan yang Dewasa!
-
Duka Mendalam, Desta Kenang Persahabatan Tiga Dekade Bersama Ricky Siahaan Seringai
-
Raffi Ahmad Gelar 'Lagi Lagi Tenis Internasional', Ajak Nia Ramadhani dan Desta Tanding Lawan Artis Korea
-
Plan Desta Nikah Lagi Dibocorkan Ariel Noah, Natasha Rizky: Udah Tau Ujungnya Pasti...
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'