Pop.matamata.com - Dituding Gimmick Saat Bertemu Keluarga Boy William, Ayu Ting Ting: Itu Real!
Hubungan yang dijalin oleh Boy William dan Ayu Ting-Ting kembali memunculkan tanda tanya. Terutama usai video bertajuk The Family yang baru diunggah oleh Boy William.
Pasalnya melalui vidoe tersebutl, Boy William mempertemukan Ayu Ting Ting dengan keluarga besarnya, mulai dari sang Mama hingga Oma.
Tak hanya itu, ada momen menarik yang tertangkap kamera. Yaitu saat Boy William ingin meninggalkan Ayu Ting Ting dan mencium keningnya agar pedangdut tersebut tidak merasa khawatir.
Sang Oma dari Boy yang menyaksikan momen manis itu pun hanya tersenyum. Beda halnya dengan netizen yang ramai memberikan tudingan gimmick yang untuk tidak pertama kalinya.
Tak lama setelah video tersebut viral dan menjadi perbincangan, Ayu Ting Ting memberikan responnya saat menjalani perawatan kulit di bulan Ramadhan.
Melansir dari channel YouTube Intens Investigasi pada Jumat (14/4/2023), Ibu dari Bilqis ini memberikan bantahan akan tudingan tersebut.
Sembari berada di ranjang tempat perawatan wajah, Ayu menjelaskan bahwa saat itu, ia memang kali pertama bertemu dengan keluarga Boy William. Apa yang ditangkap oleh kamera itu pun benar-benar terjadi.
"Ketemu Oma kemarin juga pertama kali, ketemu Mami juga pertama kali, walaupun aku udah berteman lama ama Boy, baru bener-bener (kemarin) itu, itu real," kata Ayu Ting Ting.
Selain itu, Ayu Ting Ting menegaskan bahwa apa yang terjadi itu bukan dibuat-buat.
"Ya reality-nya jalan gitu aja, ngvlog, nggak dibuat-buat," tambahnya.
Berita Terkait
-
PWI Siap Genjot Literasi Publik Merespons Dorongan Menko Polkam soal Konten Bermutu
-
Dewan Pers: Konten Medsos Milik Media Tetap Masuk Ranah UU Pers, Bukan UU ITE
-
DPRD Gorontalo Panggil Anggota yang Viral karena Ucapan "Rampok Uang Negara"
-
Istana Anggap Wajar Penayangan Pesan Presiden Prabowo di Bioskop
-
Viral! Warga Ganti Foto Ridwan Kamil dengan Potret Dedi Mulyadi sebagai Gubernur Jabar, Ini Faktanya
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'