Pop.matamata.com - Fuji Tampil Manglingi Pakai Hijab, Maia Estianty Ramai Disebut: Calon Mantu
Nama Fujianti Utami atau Fuji An kembali mencuri perhatian publik. Segala aktivitas dari adik ipar mendiang Vanessa Angel ini memang kerap disorot oleh publik.
Meski kini sudah berpisah dengan Thariq Halilintar, Fuji tetap melanjutkaan kehidupannya dengan baik dan aktif membagikan banyak hal di Instagram.
Terbaru, Fuji membagikan potret terbarunya dengan penampilan yang mengejutkan. Pasalnya, Fuji terlihat mengenakan hijab berwarna biru.
Dilansir dari unggahannya di Instagram pada Kamis (9/3/2023), setidaknya ada enam foto mengenakan hijab yang dipamerkan oleh Fuji.
"Pip pip pip pip....," tulis Fuji An.
Tampil dengan hijab, mantan pacar Thariq Halilintar ini tetap menonjolkan penampilan dan kesan yang natural. Selain make up yang tipis dan lipstick berwarna kalem namun manis, Fuji memilih kerudung yang polos tanpa motif.
Model kerudungnya pun terbilang simpel, dengan disampirkan ke belakang. Bahkan sekilas, penampilannya terlihat seperti seorang istri pejabat.
Sementara untuk bajunya, Fuji mengenakan sebuah dress berwarna senada dengan motif bunga yang ramai. Ditambah sebuah bros mewah bernuansa putih di sebelah kiri.
Penampilan Fuji yang mengenakan kerudung ini pun mendapatkan banyak komentar netizen. Bahkan ada yang sengaja menyebut akun Instagram Maia Estianty.
"Pip pip pip.... Calon mantu," kata netizen.
"Calon menantu @maiaestiantyreal," tambah yang lain.
"Calon mantu @maiaestiantyreal," celetuk netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Dikabarkan Putus Cinta, Verrell Bramasta Ungkap Hubungan Asmaranya dengan Fuji
-
Mayang Lucyana Fitri Mengaku Ditolak Bertemu Gala Sky, Ini Balasan Menohok Fuji
-
Ahmad Dhani Dituding Idap Narcissistic Personality Disorder (NPD) oleh Warganet, Ini Reaksi Maia Estianty
-
Waduh! Aaliyah Massaid Ngamuk Usai Wajah Anaknya Dicibir Netizen
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
Terpopuler
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Tragis! Gegara Adiknya Tewas Kecelakaan, Adhisty Zara Terlibat Kisah Dramatis
-
Menegangkan! Gegara Pohon Beringin, Sara Fajira Kesurupan saat Syuting Film 'Maju Serem Mundur Horor'
-
Peringati Hari Ekraf Nasional 2025, Irene Umar Gandeng Gekrafs Naraya Berkreasi Seni
-
Usai Alami KDRT! Demi Hidupi Sang Buah Hati, Ratu Meta Rela Jualan Rempeyek
Terkini
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Kampanyekan Anti Narkoba, Raffi Ahmad Prihatin Kasus Ammar Zoni
-
Wujudkan Persatuan di Indonesia, Olga Lydia akan Gelar Festival 'Band Berani Beda'
-
Sering jadi Dukun! Atiqah Hasiholan Dilanda Cemas, usai Syuting Film 'Sosok Ketiga: Lintrik'
-
Dalami Karakter di Film 'Ozora', Chicco Jerikho Rasakan Emosi dan Empati