Pop.matamata.com - Dituding Paksakan Tumbuh Kembang Baby Moana, Ria Ricis Kasih Jawaban Menohok
Beberapa waktu lalu, kabar yang kurang mengenakkan datang dari Ria Ricis. Ia mendapatkan sebuah kritikan keras atas caranya merawat sang buah hati, Baby Moana.
Melansir dari unggahan akun Instagram @real.dramahaluu pada Senin (6/3/2023), kritikan tersebut diberikan oleh netizen melalui DM ke Instagram milik Ria Ricis.
Hal itu pun diunggah kembali oleh Ria Ricis dalam story Instagram. Sontak, unggahannya pun menjadi sorotan publik.
Meski tak dibeberkan secara lengkap dan ditutupi dengan tulisan, netizen yang mengkritik Ria Ricis membahas mengenai usia Moana yang tak seharusnya sudah diajari untuk berjalan.
"Anak baru 7 bulan dipaksa ditateh," tertulis dalam unggahan story Ria Ricis.
Tak hanya itu, netizen juga membahas mengenai Ria Ricis yang dituding membuat anaknya tersiksa. Bahkan Ria Ricis disebut belum siap untuk memiliki dan merawat anak.
"Biarin anak tersiksa. Belum siap punya anak ya gini," tambah netizen.
Netizen tersebut diduga juga sempat membandingkan Baby Moana dengan anaknya saat diajari berjalan. Ia pun merasa heran dengan gaya parenting Ria Ricis yang disebut terlalu terburu-buru.
"Heran buru-buru banget," tulis netizen yang mengirim pesan pribadi ke Ria Ricis.
Ria yang mendapatkan pesan tersebut pun tak tinggal diam. Melalui unggahannya, ia memberikan respon yang tak kalah menohok untuk netizen.
"Moana anak saya," tulis Ria Ricis sebagai balasan.
Berita Terkait
-
DPRD Gorontalo Panggil Anggota yang Viral karena Ucapan "Rampok Uang Negara"
-
Istana Anggap Wajar Penayangan Pesan Presiden Prabowo di Bioskop
-
Selamat! Oki Setiana Dewi Resmi jadi Dosen Tetap S3 UMJ
-
Jadi Mualaf, Yasmin Napper Belajar Soal Takdir Cinta
-
Punya Hobi yang Sama, Ria Ricis Akui Dekat dengan Evan DC Music
Terpopuler
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
Terkini
-
Bupati Sudewo Ditangkap KPK! Penyanyi Lia Ladysta '3 Srigala', Bereaksi Keras
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali