Pop.matamata.com - Pamer Makan Malam Bareng Mertua, Syahrini Banjir Hujatan: Gak Sopan Pegang HP
Sejak muncul isu perceraian dengan Reino Barack, unggahan-unggahan Syahrini di media sosial menjadi pusat perhatian. Tak hanya feed, namun juga story yang rutin dibagikan.
Terkini, Syahrini baru saja membagikan momen makan malam di Jepang. Menariknya, kini, Syahrini tak hanya berdua dengan Reino Barack.
Melansir dari akun Instagram pada Senin (23/1/2023), santer diduga bahwa Syahrini makan malam dengan mertuanya, Rosano dan Reiko Barack.
Bahkan dalam video yang dibagikannya, terlihat empat kursi disediakan untuk satu meja makan. Meski simpel, tetap terpancad kemewahan dari tempat makan Syahrini dan mertuanya.
Sebelum acara makan malam dimulai, Syahrini sempat memperlihatkan secara sekilas kursi-kursi tempat makan yang dilengkapi tulisan nama.
Sementara itu, saat makan malam dimulai, Syahrini tampaknya masih setia memamerkan apa saja menu yang ia nikmati. Mulai dari caviar sampai olahan khas Jepang dari Kinmedai.
Selain memamerkan kudapan-kudapan serba mewah nan mahal, Syahrini sempat memperlihatkan pemandangan malam di sekitarnya.
Momen langka Syahrini yang makan malam dengan mertua ini pun mendapatkan banyak komentar. Ada yang mengomentari Syahrini tak sopan karena masih main HP ketika makan dengan mertua.
"Aku yang pernah tinggal di Jepang, kalau dinner sama mertua, gak sopan amat, pegang HP kayak gitu pas lagi dinner," kata netizen.
"Mbak Rini, apa gak malu makan sama orang-orang besar, tapi sibuk buat video," tambah yang lainnya.
Berita Terkait
-
100,000 Lebih Penonton Sudah Hadapi Bunda Corla di Bioskop, Film 'Mertua Ngeri Kali' Disambut Hangat Penonton
-
Akhirnya Bertemu Bunda Corla di Layar Lebar Lewat Film 'Mertua Ngeri Kali', Tayang Mulai Hari Ini
-
Dari Instagram ke Layar Lebar: Kisah Bunda Corla, Si Ratu Jreng yang Kini Jadi 'Mertua Ngeri Kali'
-
Christine Hakim Beberkan Alasan Syahrini Bisa Hadir di Red Carpet Cannes: Bukan karena Beli Tiket
-
Christine Hakim Bantah Kontroversi Syahrini, soal Tiket 'Festival Film Cannes 2025'
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'