Pop.matamata.com - Diduga Minta Tolong Saat Ngomongin Bunda Corla di TikTok, Melaney Ricardo Buka Suara
Melaney Ricardo akhirnya buka suara terkaait video dirinya yang viral di media sosial baru-baru ini. Melaney ramai disebut memberikan sinyal meminta tolong saat live di TikTok.
Saat itu, Melaney Ricardo sedang menceritakan mengenai rahasia di balik podcast yang ia buat bersama Bunda Corla. Ia bahkan membeberkan seperti apa bau badan dari Bunda Corla.
Sementara itu, saat live tersebut, ia menujukkan empat jari ke hadapan kamera berulang kali dan membuat publik berasumsi.
Melansir dari akun Instagram @insta_julid pada Minggu (22/1/2023), Melaney menyampaikan terima kasih atas kekhawatiran yang diberikan. Banyak yang menghubunginya dan menanyakan kabar kepadanya.
Tak hanya mendapatkan pesan dari TikTok dan Instagram, ia juga mendapatkan banyak pertanyaan tersebut dari WhastApp, dari orang-orang terdekat.
"Pertama-tama, aku mau menjelaskan, I'm okay, Puji Tuhan, Alhamdulillah, aku dalam keadaan sehat walafiat, tidak tertekan, tidak dalam keadaan yang membahayakan sampai saat ini, aku sehat, bahagia," kata Melaney Ricardo melalui live terbarunya.
Melaney pun menjelaskan secara detail mengenai apa yang terjadi di video sebelumnya yang viral. Ternyata saat itu ia sedang mencoba sebuah fitur baru di Instagram.
Ia menegaskan tanda berupa empat jari yang ia tunjukkan pun tak seperti yang dikira. Ia tak tahu bahwa tanda itu memiliki arti yang lain.
Padahal alasan sebenarnya karena kuku palsu di bagian jempol yang ia kenakan lepas. Hingga ia hanya menunjukkan empat jari di depan kamera.
Berita Terkait
-
100,000 Lebih Penonton Sudah Hadapi Bunda Corla di Bioskop, Film 'Mertua Ngeri Kali' Disambut Hangat Penonton
-
Akhirnya Bertemu Bunda Corla di Layar Lebar Lewat Film 'Mertua Ngeri Kali', Tayang Mulai Hari Ini
-
Dari Instagram ke Layar Lebar: Kisah Bunda Corla, Si Ratu Jreng yang Kini Jadi 'Mertua Ngeri Kali'
-
Pemerintah Bekukan Sementara Izin TikTok, Diduga Langgar Aturan PSE
-
China Hormati Kesepakatan Penjualan TikTok ke Investor AS
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'