Pop.matamata.com - Ussy Sulistiawaty Flashback ke Jaman ABG, Endingnya sampai Minta Maaf ke Pemerintah
Ussy Sulistiawaty salah satu selebriti yang walaupun umurnya sudah memasuki kepala empat, namun kecantikannya masih menjadi puja-puji netizen.
Baru-Baru ini, Ussy Sulistiawaty mengunggah momen liburannya Australia bersama keluarga. Tampil begitu cantik, Ussy disebut masih seumuran dengan anaknya.
Tak lupa, Ussy menyematkan pesan singkat dalam unggahannya itu. Ussy menyinggung tentang cita-citanya saat ABG.
Rupanya salah satu cita-cita Ussy adalah memiliki banyak anak dan itu sudah tercapai.
"Dari jaman sekolah selalu ditanya apa cita2 ku, yg pasti selalu aku sebut dari sekian banyak cita-cita... Pengen punya anak banyak dan alhamdulillah kesampean," tulis Ussy, dikutip Minggu (08/01/2023).
Ussy kemudian meminta maaf kepada pemerintah dan menyebut dirinya tak taat dengan peraturan keluarga berencana. Ussy bahkan menyebut ia sudah tak akan menambah anak lagi.
"Jadi maafkan pemerintah kali ini saya ga taat berkeluarga berencana... Tapi udah kok 5 ajaa , insya Allah ga nambah lg," pungkasnya.
Unggahan Ussy itu sontak mendapat ragam komentar dari netizen, namun rupanya sang suami Andhika Pratama menyematkan komentarnya juga. Adhika dan beberapa netizen mendukung jika Ussy hamil kembali.
"Hahaha kata pemerintah kalopun jadi 6 jg ga masalah," tutur netizen.
"Gapapa Mom.. nambah cowo lagi," tambah netizen.
"Nambah 1 cowok lagi jga gapapa," ujar netizen lain.
Sebagai informasi, Ussy dan Andhika mempunyai lima anak, yang terdiri dari 4 wanita dan 1 laki-laki.
Tag
Berita Terkait
-
Ussy Sulistiawaty Berhasil Ikut Event Maraton Dunia, Andhika Pratama: Jauh-jauh ke London Mau Beli Ini Pakai Keringat
-
Sambut Idul Fitri, Gaya Ussy Sulistiawaty Saat Masak Bikin Salfok
-
Andhika Pratama Tak Malu Pungut Sampah di Tempat Umum Bikin Curiga: Jangan Bilang Mau Nyaleg
-
Anak Ussy Sulistiawaty dan Andhika Pratama Dipuji Cantik Kaya Princess, Adab Kakak Kedua Disorot: Langsung Menyingkir
-
Andhika Pratama Akui Sifatnya yang Pendendam, tak Mau Sebut Nama Orang yang Pernah Fitnah: Nikmir sama Uus?
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'