Pop.matamata.com - Pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ikut menyaksikan pertandingan Piala AFF antara Indonesia vs Vietnam yang berlangsung pada Jumat (6/1/2023).
Raffi dan Nagita juga mengajak putra pertama mereka, Rafathar Malik Ahmad. Ketiganya kompak mengenakan jersey bola Indonesia warna merah dengan lambang garuda di bagian dadanya.
Dipesan secara eksklusif, mereka pun punya nomor punggung dan nama mereka sendiri. Misalnya Rafathar dengan nomor punggung 15 sesuai tanggal lahirnya yakni 15 Agustus. Sedangkan punya Nagita dengan nomor 17.
Terlepas dari itu, tak sedikit yang salfok dengan penampilan menawan Nagita Slavina pakai jersey bola Indonesia.
"Mama Gigi nggak ada obat, nggak ada lawan," sanjung netizen.
"MasyaAllah mama Gigi kenapa cantik banget sih," puji yang lain.
"Waw aku salfok sama istrinya Raffi Ahmad Nagita Ahmad, cantik banget woy," kata netizen lain.
"Gigi kok di foto ini aku suka banget gayanya cantik natural," celetuk netizen yang lain.
Ada juga yang menyoroti body Nagita Slavina yang sudah kembali langsing. Seperti diketahui, Nagita baru melahirkan anak kedua yakni Rayyanza satu tahun yang lalu.
Dia pun cukup berjuang untuk mendapatkan tubuhnya idealnya, mengingat tipe tubuhnya cenderung cepat berisi.
"Sekarang makin langsing ya bunda gigi!. Rahasianya apa yaah bund," komentar netizen.
"Weh mba gigi badan e bagus banget," sanjung netizen lain.
Berita Terkait
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Gibran Rakabuming Apresiasi Konser Amal dan Film Timur untuk Korban Bencana Sumatera
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Raffi Ahmad Tegaskan Storytelling Jadi Kunci Eratkan Hubungan Orang Tua dan Anak
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'