Pop.matamata.com - Hempas Isu Cerai, Syahrini Malah Pamer Habis Mandi Bareng Reino Barack.
Lagi-lagi Syahrini kembali umbar kemesraan dengan suaminya, Reino Barack seolah tak peduli dengan rumah tangganya yang saat ini dibombardir isu cerai. Meski isu cerai semakin marak jadi buah bibir, Syahrini justru semakin sering memamerkan kemesraannya dengan Reino Barack.
Seperti baru-baru ini, Syahrini yang berada di Jepang itu diketahui sedang mengunjungi salah satu pemandian air panas alias Onsen di kawasan wisata tersebut. Melalui unggahan Insta Storynya, Syahrini awalnya memamerkan private Onsen yang ia kunjungi.
"Private Onsen with snow view, gak berani buka jendelanya terlalu dingin 8 derajat celcius," tulis Syahrini, dikutip Jumat (16/12/2022).
Melalui Insta Story selanjutnya Syahrini memamerkan sesaat sebelum dirinya masuk ke dalam private Onsen yang ia kunjungi.
"Sebelum masuk ke Onsen mandi dulu bersih-bersih dulu dengan air gunung yang langsung bisa diminum," sambungnya.
Terakhir, Syahrini memamerkan selepas dirinya dan Reino Barack berendam ataupun mandi di private Onsen yang ia sewa. Saat itu Syahrini bahkan mengunggah wajah Reino Barack tengah tersenyum sehabis mandi itu.
"Wajah bahagia setelah Onsen," tutur Syahrini diterjemahkan dari Bahasa Inggris.
Diketahui, beberapa waktu lalu, Syahrini diterpa isu cerai setelah lama tak terlihat di layar kaca. Kabar Syahrini dan Reino Barack cerai terungkap dari akta cerai yang beredar di TikTok.
Berita Terkait
-
Christine Hakim Beberkan Alasan Syahrini Bisa Hadir di Red Carpet Cannes: Bukan karena Beli Tiket
-
Christine Hakim Bantah Kontroversi Syahrini, soal Tiket 'Festival Film Cannes 2025'
-
Syahrini Kembali Mencuri Perhatian, Tampil Memesona di Karpet Merah Cannes 2025
-
Kehamilannya Diragukan, Syahrini Duduk di Kursi Roda Akui Bobotnya Naik Belasan Kilogram: Mulai Capek
-
Pernah 2 Kali Keguguran, Kehamilan Syahrini Penuh Perjuangan: Semoga yang Ini Dijaga
Terpopuler
-
Bupati Sudewo Ditangkap KPK! Penyanyi Lia Ladysta '3 Srigala', Bereaksi Keras
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
Terkini
-
Hadirkan Program 'Ramadan Penuh Cinta', Deddy Mizwar Beri Tontonan Bermanfaat
-
Gunakan Bahasa Daerah di Film 'Sunda Emperor', Laura Moane Merasa Tertantang
-
Ditipu soal Hubungan Asmara, Gisella Anastasia Suarakan Bahaya 'Love Scamming'
-
Status Red Notice, Dato Sri Mohammed Shaheen Resmi Dihapus
-
Bersanding dengan Raisa, Band 'The Subsidiz Tampil Memukau Penonton