Pop.matamata.com - Video viral menunjukkan cowok yang berprofesi sebagai marbot masjid mirip pemain bola Cristiano Ronaldo mencuri perhatian netizen. Ini setelah beredar di sosial media dan salah satu yang membagikannya adalah akun @dramaojol.id pada Kamis (14/12/2022).
"Bang dodo abis kalah lawan maroko auto tobat," tulis akun itu.
Dalam video itu, seseorang merekam cowok yang sedang akan menuju mimbar masjid untuk adzan. Cowok itu sempat tersenyum ke arah kamera.
"POV : Kamu lihat Ronaldo jadi marbot masjid mau adzan," tulis akun yang mengunggah videonya.
Ternyata tak hanya si perekam video, beberapa netizen memang menilai kalau cowok yang disebut sebagai marbot masjid sekilas ada kemiripan dengan bintang sepak bola ternama Cristiano Ronaldo. Terutama saat si cowok itu tersenyum.
"Senyumnya bang Dodo banget," komentar netizen.
"Itu orang daerah mana? mirip banget anjirr wkwkwk," celetuk netizen lain.
"Lah iya ya pas Nyengir mirip banget bang Ronaldo ya," nilai netizen lainnya.
"Mon maap, gantengan muadzin itu daripada CR7," timpal netizen lainnya.
Sampai ada yang menyebut cowok itu bisa persis Ronaldo kalau punya badan lebih berisi sampai disuruh nge-gym.
"Rajin-rajin dah tuh olahraga dan gym,, bakal persis itu badannya kayak si dodo," komentar netizen.
Tag
Berita Terkait
-
Detik-detik Cristiano Ronaldo Sujud usai Cetak Gol: Pertanda Mau Login?
-
CEK FAKTA: Cristiano Ronaldo dan Georgina Bakal Menikah di Arab Saudi, Benarkah?
-
Antusias Sambut Cristiano Ronaldo di Arab, Ustaz Yusuf Mansur Bungkam Ditodong soal Kumpul Kebo
-
Arie Kriting Ikut Komentari Kontroversi Cristiano Ronaldo Kumpul Kebo di Arab: Mungkin Bisa Gini...
-
Cristiano Ronaldo Dapat Izin Kumpul Kebo di Arab: Pantes Kariernya Kalah dari Messi
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'