Irish Bella Unggah Foto Tatapan Tajam, Diminta Jangan Tinggalkan Ammar Zoni

Irish Bella banjir komentar begini usai buka kolom komentar lagi setelah kasus narkoba yang menjerat Ammar Zoni.

Ade Wismoyo
Minggu, 19 Maret 2023 | 07:15 WIB
Profil Irish Bella (instagram/@_irishbella_)

Profil Irish Bella (instagram/@_irishbella_)

Pop.matamata.com - Irish Bella Unggah Foto Tatapan Tajam, Diminta Jangan Tinggalkan Ammar Zoni.

Irish Bella kembali aktif di akun Instagramnya setelah kasus narkoba yang menjerat suaminya, Ammar Zoni.

Terbaru artis 26 tahun ini mengunggah potret dirinya yang hanya fokus menunjukkan mata dengan tatapan tajam. Fotonya ini seperti hasil pemotretan dengan fotografer profesional.

Baca Juga: CEK FAKTA: Didampingi Hotman Paris, Irish Bella Jenguk Ammar Zoni Bawa Surat Cerai, Benarkah?

Di balik foto itu, Irish menuliskan caption yang seolah untuk menguatkan dirinya karena sedang ditimpa masalah besar.

"When Allah is your reason to live, you will never have a reason to quit," tulisnya pada postingannya, Sabtu (18/3/2023).

Kalau beberapa postingan sebelumnya dia membatasi kolom komentar karena diserbu netizen usai suaminya ditangkap polisi.

Baca Juga: Video Ammar Zoni Kalah Judi Rp 2 Miliar Viral, Muka Irish Bella Disorot: Merah Banget

Pada postingan terbarunya ini, dia membuka kolom komentar seperti biasanya.

Alhasil banyak netizen yang memberikannya semangat agar kuat menjalani masalah yang menimpanya.

"Yang kuat dan sabar ya ibell, Qodarullah... dengan kejadian kita di uji ke pada pasanggan denggan berbagai macam-macam ujian, apakah kita setia atau nggak, semoga di balik ujian yang sedang kamu lewati ada hikmah nya,yakin lah Allah selalu bersama orang-orang yang sabar, apalagi dalam situasi sulit pun," komentar netizen.

Baca Juga: Irish Bella Unggah Foto Dua Anaknya, Curhatannya Pilu

Tak sedikit netizen yang meminta agar Irish Bella tak meninggalkan Ammar Zoni karena kasus narkoba.

"Kak jangan tinggalin bang ammar ya..cerai tidak akan menyelesaikan masalah..semangat cantik..mommy kesayangan," komentar netizen.

Baca Juga: Irish Bella Digosipkan Bawa Akta Cerai Jenguk Ammar Zoni, Malah Banjir Doa: Kamu Bisa Sendiri!

Kontributor: Tinwarotul Fatonah

Berita Terkait

TERKINI

Ayah Tiara Andini jadi kena serang netizen juga imbas rumor Alshad Ahmad.
indo | 21:26 WIB
Netizen berdebat soal siapa yang harus dikasihani dalam polemik asmara Alshad Ahmad.
indo | 21:00 WIB
Lee Da Hae dan Se7en akhirnya bakal menikah setelah pacaran selama 8 tahun.
korea | 20:38 WIB
Ardhito Pramono disebutkan melakukan perbuatan anarkis saat diizinkan masuk ke kelab malam.
indo | 20:26 WIB
Begini lima cara termudah untuk memutihkan wajah dengan cara yang alami.
indo | 20:23 WIB
Begini bacaan doa agar bisa terhindar dari perbuatan maksiat.
indo | 19:58 WIB
Berikut lirik lagu Mengapa Kita #TerlanjurMencinta yang dinyanyikan Tiara Andini sembari menangis baru-baru ini.
indo | 19:34 WIB
Raffi Ahmad sebut Alshad Ahmad lebih playboy darinya di hadapan Tiara Andini.
indo | 19:19 WIB
Nathalie Holscher sempat hebohkan publik lantaran pamerkan foto undangan diduga pernikahan.
indo | 19:14 WIB
Sholat Taubat merupakan sholat sunnah yang dikerjaan untuk meminta ampunan kepada Allah SWT.
indo | 19:04 WIB
Tampilkan lebih banyak