Pop.matamata.com - Aktor Bucek Depp punya peran apik dalam film terbarunya berjudul 'Belum Ada Judul' yang merupakan film besutan Citra Sinema dan Sinemart, dengan sutradara Aria Kusumadewa terinspirasi dari salah satu lagu Iwan Fals dengan judul 'Umar Bakri'.
Dalam film 'Belum Ada Judul' dikisahkan Umar Bakri merupakan guru favorit para muridnya.
Ia sangat ramah dan mampu menyampaikan pelajaran dengan gaya yang cool.
Sebagai pemeran Umar Bakri, di film Belum Ada Judul, Bucek Depp merasa bangga.
"Semoga karya ini bisa menjadi inspirasi buat semua," ucap Bucek Depp di Plaza Indonesia, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Senin (17/11/2025).
Film Belum Ada Judul sendiri disampaikan dengan ringan dan kekinian, sehingga bisa ditonton oleh anak-anak sekolah.
Menariknya, ada Iwan Fals juga yang menjadi pemeran pembantu.
Iwan berperan sebagai penyanyi cafe yang memberikan pandangan nyelenehnya mengenai sosok seorang guru.
"Tentu guru tanpa murid nggak jadi guru," tambah Iwan Fals.
Doni Damara juga mengeluarkannya pendapatnya mengenai sosok guru.
Baca Juga
"Saat ini guru kurang dihargai, nggak ada guru kita nggak akan pintar," tambah Doni Damara.
Film 'Belum Ada Judul' dibintangi oleh Bucek Depp, Nurra Datau, Iwan Fals, Deddy Mizwar, Surya Saputra, dan sederet aktor aktris papan atas Tanah Air lainnya.
Film ini tayang perdana di seluruh bioskop di Indonesia pada 20 November 2025.
Berita Terkait
-
Syuting Sinetron 'PPT Jilid 18' di Bulan Ramadan Dirasakan Berat bagi Azella, Naimma hingga Sandy Pradana
-
Akting Inara Ramadhania Dipuji Deddy Mizwar di Sinetron 'Lorong Waktu': Walaupun Kecil Dia Profesional
-
Bintangi Sinetron 'Para Pencari Tuhan Jilid 18', Jarwo Kwat Merasa Punya Bahan Renungan
-
Bawakan Lagu Dangdut di HUT SCTV ke-34, Penampilan Raisa Dipuji Rhoma Irama
-
Jirayut Afisan dan Halda Rianta Merasa Cocok Dijodohkan: Pekerjaannya Jadi Sering Berdua Terus
Terpopuler
-
Selamat! Leticia Joseph Raih Juara Pertama 'GADIS Sampul 2025'
-
Bintangi Film 'Dusun Mayit', Amanda Manopo Punya Pengalaman Perdana Naik Gunung Arjuna
-
Hadirkan 8 Lagu, Wawan Woker Rambah Dunia Tarik Suara
-
Pertahankan Gelar 'Proliga 2026', Megawati Hangestri Merasa Mendapatkan Tekanan Besar
-
Dukung Platform Digital, Rental Indonesia Perkuat Industri Event dan Pariwisata
Terkini
-
Inara Rusli Klaim Istri Sah Insanul Fahmi, Tak Masalah Berpoligami
-
DJ Andree Stroo Rayakan Tahun Baru 2026 di Jakarta dengan Musik Breakbeat dan Indo Bounce
-
Kabar Duka, Ayah Presenter Gilang Dirga Meninggal Dunia
-
Bantah Jadi Simpanan Ridwan Kamil! Aura Kasih Bongkar Rahasia Kekayaannya
-
Rebutan Suami, Yasmin Napper Jambak Megan Domani di Film 'Musuh Dalam Selimut'