Pop.matamata.com - Fitri Salhuteru Mendadak Akrab ke Dewi Perssik, Udah Nggak Bestie Sama Nikita Mirzani?
Fitri Salhuteru dikenal sebagai sahabat dekat Nikita Mirzani yang selama ini selalu mendukung dan membela sang artis. Namun belakangan ini, ia terlihat tak lagi sedekat dulu dengan Nikita Mirzani.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Tiktok Bagus Mulya Real, tampak Fitri Salhuteru sedang memberikan dukungan terhadap pedangdut Dewi Perssik yang dikabarkan akan tampil di Singapura.
Padahal diketahui, mereka berdua sempat bersitegang perihal tudingan kepada Dewi Perssik yang dianggap mengusir ibunda Fitri Salhuteru. Ditambah lagi Depe merupakan salah satu artis yang tak akur dengan Nikita Mirzani.
Dalam video tersebut, Fitri mengaku akan menonton penampilan Dewi Perssik di Singapura nanti sambil membawa anaknya. Ia juga memberikan semangat pada sang pedangdut agar bisa maksimal berlatih mempersiapkan show tersebut.
"Dewi Perssik, Depe, duh pengen nonton konser Dewi deh, inya Allah deh aku nanti nonton konser sekalian bawa anak aku untuk kontrol di Singapura sayang," ujar Fitri Salhuteru, dikutip Senin (5/6/2023).
"Semangat latihannya Dewi, keren latihannya, aku selalu lihat di Instagramnya," lanjutnya.
"Ayo semangat bawalah nama Indonesia harum di Singapura nanti, aku nonton nanti," ujar Fitri Salhuteru.
Netizen yang melihat video tersebut lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka meminta Dewi Perssik untuk berhati-hati. Ada juga yang cutriga bahwa Fitri Salhuteru dan Nikita Mirzani sudah tak sedekat dulu lagi.
"Kok beralih lagi ke DP, ada apa dengan temanmu si Nikita itu?" tanya seorang netizen.
"Fitri sebenarnya dengan semua artis dekat dan baik," bela salah satu netizen.
"Nikita Mirzani ditinggalin," sahut lainnya.
"Dewi Perssik hati-hati ya," ujar netizen lain.
Berita Terkait
-
Reza Gladys Melawan di Persidangan, Bikin Nikita Mirzani dan Pengacara Terdiam
-
Siap Bongkar Fakta di Persidangan, Nikita Mirzani Hadapi Bos Skincare Reza Gladys
-
Dewi Perssik Mau Cari Pria Saleh
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara
-
Nikita Mirzani Tetap Kuat Usai 20 Hari Lebih Ditahan, Laporkan Reza Gladys Terkait UU ITE
Terpopuler
-
Acha Septriasa Merasa Sulit dan Ragu, Perankan Seorang Mualaf
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Kampanyekan Anti Narkoba, Raffi Ahmad Prihatin Kasus Ammar Zoni
-
Wujudkan Persatuan di Indonesia, Olga Lydia akan Gelar Festival 'Band Berani Beda'
-
Sering jadi Dukun! Atiqah Hasiholan Dilanda Cemas, usai Syuting Film 'Sosok Ketiga: Lintrik'
Terkini
-
Terungkap! Raisa Gugat Cerai Hamish Daud karena Dugaan Perselingkuhan
-
Resmi! Sabrina Chairunnisa Gugat Cerai Deddy Corbuzier
-
Vokalis Base Jam, Sigit Wardana Bongkar soal 'Luka Tak Berdarah'
-
Bangun 23 Villa Senilai Rp 12 Miliar, Vicky Prasetyo Rambah Bisnis Wisata
-
Suami Lakukan Banding Perceraian, Ratu Meta Geram Sang Buah Hati Ditelantarkan: Anak-anak Bukan Tikus