Makin Runyam, Nikita Mirzani Senggol Lolly: Kalau Mimi Mati, Kamu Tahu Kamu Dapat Apa

"Kalau Mimi mati, kamu tahu kamu dapat apa," kata Nikita Mirzani kepada Lolly.

Yulia Rosdiana Putri
Senin, 29 Mei 2023 | 10:01 WIB
Nikita Mirzani dan Laura Meizani. (Kolase Instagram/nikitamirzanimawardi_172, YouTube/Antonio Dedola)

Nikita Mirzani dan Laura Meizani. (Kolase Instagram/nikitamirzanimawardi_172, YouTube/Antonio Dedola)

Pop.matamata.com - Ogah Minta Nikita Mirzani, Laura Meizani Cari Uang Sendiri: Gak Mau Jadi Beban Mamah Aku

Baru-baru ini, Laura Meizani alias Lolly mengungkapkan rencana dirinya untuk mencari uang sendiri dan tidak terus menerus meminta dari sang Ibu, Nikita Mirzani.

"Aku mau mandiri dan cari uang sendiri semampu aku, aku gak mau minta uang orang lain apalagi uang mamah," tulis Laura Meizani alias Lolly di Instagram, dilansir pada Senin (29/5/2023).

Baca Juga: Rayakan Ultah Lolly, Nikita Mirzani Pamer Momen Tiup Lilin Tanpa Putrinya: Sedihnya Sampe Sini

Putri sulung dari Nikita Mirzani ini pun mengutarakan keinginannya untuk membuka usaha sendiri demi bisa menghasilkan pundi-pundi uang tersebut.

" Apa aku harus selalu minta uang ke mamah aku? Jawabannya enggak! Mau sampai kapan? Sampai kuliah? Karena aku gak mau jadi beban Mamah aku dan aku mau buka usaha aku sendiri," tambah Laura Meizani.

Namun tampaknya hal ini tidak disambut dengan baik oleh Nikita Mirzani. Ia pun memberikan responnya melalui sebuah sesi live setelahnya.

Baca Juga: Follow Nikita Mirzani Lagi, Ultahnya Dirayakan Kecil-kecilan Bareng Adik Lolly Kasih Reaksi Santai

"Kamu mau buka bisnis? Mimi bantuin. Tabungan Mimi udah ada buat anak Mimi semua," respon Nikita Mirzani, dilansir dari akun Instagram @lambe_danu.

Tak hanya itu, masih dengan nada yang menggebu-gebu, ibu dari tiga anak ini menyinggung soal warisan yang akan diperoleh Lolly jika dirinya meninggal dunia.

"Kamu tahu, kalau Mimi Mati, kamu tahu akan dapat apa, Lolly," tambah Nikita sembari menunjuk-nunjuk jarinya ke arah layar.

Baca Juga: Ogah Dipihak Ibunda, Lolly Lagi Ulang Tahun Nikita Mirzani Sematkan Pesan Haru: Putriku Sayang...

Berita Terkait
TERKINI
Makin lama wajah Yusuf mirip banget dengan Ikram Rosadi....
indo | 12:24 WIB
Meskipun Amanda Manopo mengaku tak tahu bahwa situs yang dipromosikannya adalah judi online, hal ini tetap menjadi sorot...
indo | 10:58 WIB
Cantik dan seksi sih tapi Nia Ramadhani dan Mikhayla dikritik bajunya....
indo | 10:44 WIB
OOTD Sienna Kasyafani Anak Marshanda setelah Berhijab Diomongin...
indo | 10:32 WIB
Ghea Indrawari disebut mualaf padahal begini faktanya....
indo | 10:08 WIB
Kakak pertama Luna Maya itu merasa bahwa dirinya dan Maxime Bouttier cocok karena sama-sama suka musik....
indo | 18:19 WIB
Seiring berjalannya waktu, rasa syukur yang mendalam menyelimuti hati Inul lantaran akhirnya diberikan seorang putra ber...
indo | 17:36 WIB
Amanda Manopo merasa bahwa dia memiliki ruang untuk mengembangkan kemampuan aktingnya dan tidak hanya terpaku pada peran...
indo | 16:30 WIB
Tak cuma soal kulit, Natasha Wilona juga pernah mendapat komentar nakal. Terutama saat dirinya mengunggah postingan olah...
indo | 13:32 WIB
Melihat sikap Denny Caknan yang tampak kesal dengan Bella Bonita membuat warganet turut geram....
indo | 12:24 WIB
Tampilkan lebih banyak