Pop.matamata.com - Akhirnya Muncul dan Ditanya Soal Perceraian, Desta Kasih Jawaban Menohok!
Deddy Mahendra alias Desta akhirnya muncul di hadapan publik untuk kali pertama, usai kabar gugatan cerai terhadap sang istri terungkap.
Melansir dari akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall pada Jumat (19/5/2023), Desta tampak berjalan sendiri di sebuah bandara. Ia pun terlihat berjalan dengan langkah yang terburu-buru.
Ayah dari tiga anak tersebut mengenakan gaya pakaian yang santai. Ia memakai jeans biru, dipadukan dengan kemeja senada dan jaket berwarna hitam.
Penampilannya semakin tertutup dengana aksesoris berupa kacamata hitam dan masker berwarna putih. Saat dikerubungi oleh wartawan, suami dari Natasha Rizki ini awalnya tidak menggubris.
Ia terus berjalan santai saat awak media menanyakan mengenai kabar perceraiannya dengan sang istri. Hingga tiba momen dirinya merasa terganggu dan memberikan jawaban yang menohok.
Desta meminta wartawan untuk tidak bertanya kepadanya karena dirinya tak akan memberikan jawaban apapun, apalagi yang mereka inginkan.
"Nggak usah nanya-nanya gue, nggak bakal gue jawab apa-apa," kata Desta sebelum akhirnya melanjutkan perjalanan.
Momen munculnya Desta secara perdana usai kabar mengenai gugatan cerai yang dilayangkannya ini menuai komentar yang beragam.
"Di sini terlihat betapa sensitifnya seorang Desta," komentar netizen.
"Kan dia sering bilang ga suka kalo di tanya-tanya masalah keluarganya," tambah yang lain.
"Desta aslinya galak kata anak-anaknya," ujar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Mediasi Gagal di PA Bandung! Sidang Cerai Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Masuk ke Pokok Perkara
-
Atalia Praratya Hadiri Sidang Cerai di PA Bandung, Kuasa Hukum Bantah Spekulasi Pihak Ketiga
-
Sidang Cerai Perdana AtaliaRidwan Kamil Digelar Tanpa Kehadiran Keduanya
-
Atalia Praratya Dijadwalkan Hadiri Sidang Perdana Gugatan Cerai di PA Bandung
-
DPRD Gorontalo Panggil Anggota yang Viral karena Ucapan "Rampok Uang Negara"
Terpopuler
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
Terkini
-
Ditipu soal Hubungan Asmara, Gisella Anastasia Suarakan Bahaya 'Love Scamming'
-
Status Red Notice, Dato Sri Mohammed Shaheen Resmi Dihapus
-
Bersanding dengan Raisa, Band 'The Subsidiz Tampil Memukau Penonton
-
Bupati Sudewo Ditangkap KPK! Penyanyi Lia Ladysta '3 Srigala', Bereaksi Keras
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar