Pop.matamata.com - Ajak Keanu Agl ke Acara Anime, Fadil Jaidi Kasih Kostum Kocak: Karakter Bagus Pemenang Oscar Loh.
Keanu Agl baru-baru ini membagikan sebuah cerita kocak lewat sebuah video yang diunggah di media sosial. Ia bercerita soal kostum yang dibelikan oleh sahabatnya, Fadil Jaidi untuk dipakai saat acara anime.
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @/beta.janji.beta.jaga, Keanu mengaku diajak oleh Fadil untuk menghadiri acara yang bertema anime atau kartun Jepang.
Keanu pun menerima ajakan tersebut karena Fadil berjanji akan membelikan kostum untuknya. Namun betapa terkejutnya Keanu saat tahu kostum yang dibelikan oleh Fadil untuknya adalah karakter hantu di film Ghibli berjudul Spirited Away.
Keanu pun dengan kesal memperlihatkan penampakan kostum karakter bernama Kaonashi atau No Face itu. Bentuknya tinggi dengan warna hitam legam dan mengenakan topeng.
"Nih hari udah nyampe gue lihat kostumnye," ujar Keanu dengan nada kesal.
Melihat video tersebut, para netizen lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka mengaku tertawa melihat kostum yang dibelikan oleh Fadil Jaidi untuk Keanu Agl.
"Karakter bagus loh itu pemenang oscar loh," ujar salah seorang netizen.
"Ku kira awalnya Pak Muh yang pakai," sahut netizen lain.
"Ngakak brutal, yang sabar ya Nu," ujar seorang netizen.
"Lah ternyata Keanu yang pakai kostum itu," sahut netizen lain.
Berita Terkait
-
Kejadian Tak Terduga saat Fadil Jaidi Jaga Warung Milik Keluarganya, Momen Kasih Kembalian Bikin Trauma
-
Ngamuk! Pak Muh Maki-maki Wasit Shen Yinhao: Kalo Garuda Muda Jatuh Gak Diapa-apain!
-
Fadil Jaidi Iseng Tanya Hukum Tak Puasa saat Sakit Hati, Pak Muh Tahan Emosi: Astaghfirullah!
-
Tabiat Asli Angga Yunanda Saat Syuting Dibongkar Keanu Agl: Dia Itu...
-
Tak Jadi Terbang, Keanu Gigit Jari Tak Jadi Liburan Bareng Raffi Ahmad Gara-gara Ini
Terpopuler
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
-
Adly Fairuz Dilaporkan Pidana ke Polres Jaktim dan Besok Hadapi Sidang Perdata di PN Jaksel
-
Diduga Lakukan Pelanggaran Kode Etik, Notaris Berinisial FH Dilaporkan ke Majelis Pengawas Daerah
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
Terkini
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'