Pop.matamata.com - Beredar video yang mengklaim Ibu Ida Dayak melakukan pengobatan ke Tukul Arwana. Tukul Arwana yang dalam pemulihan stroke pun disebut-sebut sembuh total berkat kesaktian Ibu Ida Dayak.
Klaim tersebut diunggah oleh akun YouTube Haba Artis. Dalam video yang diunggahnya tertulis judul sebagai berikut. "Raffi Ahmad Ucapkan Terima Kasih Berkat Ibu Ida Dayak Tukul Arwana Sembuh Total dan Jalan"
Benarkah Tukul Arwana sembuh total berkat kesaktian Ibu Ida Dayak?
PENJELASAN
Video berdurasi 3 menit 1 detik itu tak memuat informasi yang disebut di judul. Setelah diklik, video berisi penjelasan narator tentang pengobatan Ibu Ida Dayak yang fenomenal.
Narator menjelaskan Ibu Ida Dayak mengobati pasien-pasiennya dengan menari dan mengoles minyak khusus. Kemudian narator menyebut Raffi Ahmad secara khusus menemui Ida Dayak untuk berterima kasih karena berkatnya Tukul Arwana sembuh total.
Namun, sepanjang video tak ditunjukkan bukti foto/video Ibu Ida Dayak mengobati Tukul Arwana. Juga tak ada konten yang memuat kondisi Tukul yang sudah bisa berjalan dan sembuh total. Sepanjang video, hanya ditunjukkan cuplikan foto Raffi Ahmad dan Tukul Arwana yang sempat terbaring di rumah sakit.
KESIMPULAN
Berdasarkan penjelasan di atas, klaim Tukul Arwana sembuh total berkat ibu Ida Dayak adalah keliru. Konten tersebut berisi informasi yang menyesatkan alias hoaks.
Baca Juga
Tag
Berita Terkait
-
Bunda Terry, Buka Pengobatan Spiritual dan Aktif di Bidang Sosial
-
Tukul Arwana Sudah Bisa Jalan-jalan ke Mal bersama Anak, Begini Kisahnya
-
Rela Pakai Rok Mini buat Ketemu Tukul Arwana, Vega Darwanti: Biar Mas Cepet Sembuh
-
Muncul Lagi di TV usai Kena Stroke, Tukul Arwana Digoda Vega Darwanti: Senang Gak Mas Ketemu Aku?
-
Kembali Syuting di TV, Tukul Arwana Berkaca-kaca Lihat Raffi Ahmad
Terpopuler
-
Selamat! Leticia Joseph Raih Juara Pertama 'GADIS Sampul 2025'
-
Bintangi Film 'Dusun Mayit', Amanda Manopo Punya Pengalaman Perdana Naik Gunung Arjuna
-
Hadirkan 8 Lagu, Wawan Woker Rambah Dunia Tarik Suara
-
Pertahankan Gelar 'Proliga 2026', Megawati Hangestri Merasa Mendapatkan Tekanan Besar
-
Dukung Platform Digital, Rental Indonesia Perkuat Industri Event dan Pariwisata
Terkini
-
Inara Rusli Klaim Istri Sah Insanul Fahmi, Tak Masalah Berpoligami
-
DJ Andree Stroo Rayakan Tahun Baru 2026 di Jakarta dengan Musik Breakbeat dan Indo Bounce
-
Kabar Duka, Ayah Presenter Gilang Dirga Meninggal Dunia
-
Bantah Jadi Simpanan Ridwan Kamil! Aura Kasih Bongkar Rahasia Kekayaannya
-
Rebutan Suami, Yasmin Napper Jambak Megan Domani di Film 'Musuh Dalam Selimut'