Pop.matamata.com - Digugat Cerai, Begini Kata-Kata Indah Indra Bekti untuk Aldila Jelita: Kamu Tercipta Buat Aku
Sejak kabar perceraian Aldila Jelita dan Indra Bekti tersebar, video lawas mengenai pasangan ini kembali viral di media sosial.
Salah satunya adalah video saat Indra dan Aldila diundang ke sebuah podcast milik Melaney Ricardo. Terbilang masih hangat, podcast ini baru diunggah pada Minggu (26/2/2023) kemarin.
Melalui podcast tersebut, Indra Bekti menceritakan kisahnya yang sempat jatuh sakit dan dirawat di RS beberapa waktu lalu. Tak lupa, presenter Indonesia ini menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantunya, terutama sang istri.
Dilansir dari podcast milik Melaney Ricardo pada Senin (27/2/2023), Indra Bekti mengaku bersyukur dengan keberadaan dari orang-orang yang menyayangi dan menemaninya tersebut.
Sembari memegang tangan sang istri, Indra mengungkapkan beberapa kata indah untuk Aldila Jelita. Bagi Indra Bekti, Aldila Jelita memang diciptakan untuk dirinya.
"Pertama tentunya Dilla, emang kamutu tercipta buat aku," kata Indra Bekti sembari menatap kedua mata Aldila Jelita dengan penuh kasih sayang.
Indra juga meminta Aldila agar dirinya tak merasa sendirian, meski harus mendampingi Indra Bekti dalam kondisi seperti ini.
"Jadi janganlah kamu merasa sendiri," tambahnya.
Semnetara itu, Aldila Jelita diketahui mengajukan gugatan cerai kepada Indra Bekti pada Senin ini. Diungkap oleh sang pengacara, salah satu alasannya karena persoalan prinsip.
Berita Terkait
-
Arya Saloka dan Putri Anne Sah Bercerai Secara Verstek: Semoga Keputusan Ini yang Terbaik
-
Kecewa Tak Diundang, Indra Bekti Ungkap Perasaannya Terkait Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Indra Bekti Siap Hijrah ke Australia, Utamakan Pendidikan Anak dan Siap Jadi Pengajar
-
Demi Pendidikan Anak, Indra Bekti Mau Boyong Keluarga Pindah ke Australia
-
Indra Bekti Siap Mulai Hidup Baru di Australia: Saya Harus Berjuang Lagi dari Nol
Terpopuler
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Tragis! Gegara Adiknya Tewas Kecelakaan, Adhisty Zara Terlibat Kisah Dramatis
-
Menegangkan! Gegara Pohon Beringin, Sara Fajira Kesurupan saat Syuting Film 'Maju Serem Mundur Horor'
-
Peringati Hari Ekraf Nasional 2025, Irene Umar Gandeng Gekrafs Naraya Berkreasi Seni
-
Usai Alami KDRT! Demi Hidupi Sang Buah Hati, Ratu Meta Rela Jualan Rempeyek
Terkini
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Kampanyekan Anti Narkoba, Raffi Ahmad Prihatin Kasus Ammar Zoni
-
Wujudkan Persatuan di Indonesia, Olga Lydia akan Gelar Festival 'Band Berani Beda'
-
Sering jadi Dukun! Atiqah Hasiholan Dilanda Cemas, usai Syuting Film 'Sosok Ketiga: Lintrik'
-
Dalami Karakter di Film 'Ozora', Chicco Jerikho Rasakan Emosi dan Empati