Pop.matamata.com - Istri Ivan Fadilla Posting Foto Mesra, Captionnya Dituding Nyinyir.
Istri Ivan Fadilla, N.S Sarni mendadak menjadi sorotan netizen setelah mengunggah potret mesra bersama sang suami ketika liburan di Jepang.
Bukan karena foto mesranya melainkan caption yang dituliskan ibu sambung Verrell Bramasta ini.
Dia membandingkan kalau dia dan suaminya nggak kalah romantis dan mesra dibandingkan para artis.
"Yang artis kalah yah pah sama kita," tulisnya sambil mention akun Ivan Fadilla.
Melihat postingan Sarni yang lain, sindiran itu kemungkin ditujukan untuk putra sulungnya, Verrell Bramasta yang kini masih jomblo. Karena di beberapa postingan, perempuan yang sekarang jadi anggota dewan ini terang-terangan menyebut Verrell.
"Kalau photo ada pasanganya baru keren ka @bramastavrl. Kita lihat sampai kapan photo sendiri terus," tulis Sarni di caption sambil pamer foto mesra dengan suaminya.
Hanya saja caption yang di awal tadi membuat netizen jadi berpikir lain dan dituding menyindir yang lain. Ini terjadi karena mantan istri Ivan Fadilla yakni Venna Melinda sedang kena kasus KDRT yang dilakukan suaminya, Ferry Irawan.
Netizen sampai mengingatkan Sarna untuk tidak menuliskan caption seperti itu karena malah terkesan nyinyir.
"Bun jangan pakai kata artis deh, mantan istrinya pak Ivan lg terkena kasus KDRT takut dikira nyindir, kan nggak semua netizen punya pikiran positif, maaf saran aja bun," komentar netizen.
Baca Juga
"Walau alasan caption nya untuk WilFer, tapi kesan nya jadi kayak nyinyir," kata netizen lain.
"Jangan baper kali dia ga nyindir maven kok tapi nyindir si verrel @bramastavrl karena bunda sarni itu kan ngedukung wilo sama verrel," bela lainnya.
"Yang sering ngikutin akunnya nyai sarni pasti tau dech. Yang dimaksud bukan bi venna tapi pasangan wilfer," tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Jadi Korban KDRT, Ratu Meta Geram Suami Tak Kunjung Ditahan: Sudah Tersangka
-
Dikabarkan Putus Cinta, Verrell Bramasta Ungkap Hubungan Asmaranya dengan Fuji
-
Anggota DPR Desak Polisi Proaktif Cegah KDRT Usai Kasus Anak Aniaya Ibu Viral
-
Venna Melinda Soroti Kedekatan Verrell Bramasta dan Fuji: Serasi Bak Drama Korea, Penuh Pujian dan Restu Ibu
-
Nenek Meninggal Dunia, Ini Penyesalan Terbesar Verrell Bramasta
Terpopuler
-
Celine Evangelista Merasa Dijebak di Film 'Penunggu Rumah Buto Ijo'
-
Syarief Khan hingga Jarwo Kwat, Ramaikan Kuis 'Dream Box Indonesia'
-
Diduga Wanprestasi, Adly Fairuz Digugat Hampir Rp 5 Miliar di PN Jaksel
-
Tak Gentar! Doktif Siap Bongkar Kasusnya di Pengadilan, Usai Jadi Tersangka Laporan Richard Lee
-
Menegangkan! Michelle Ziudith dan Taskya Namya Adu Chemistry di Film 'Alas Roban'
Terkini
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Tanggapi Gugatan Wanprestasi Rp5 Miliar, Adly Fairuz Siap Hadapi Persidangan
-
Michelle Ziudith Berpasangan Mesra dengan Rio Dewanto di Sinetron 'Jejak Duka Diandra'