Pop.matamata.com - Waduh! Baby Ameena Dapat Hadiah Parfum, Harganya Bikin Orang Dewasa Ngeri
Keluarga Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar tengah menikmati waktu akhir tahun dengan liburan ke luar kota. Tak tanggung-tanggung, keluarga ini memilih Bali sebagai tujuan utama.
Tak hanya mengajak sang buah hati, Baby Ameena, Aurel dan Atta membawa rombongan dari beberapa karyawannya.
Selama berada di Bali, Aurel aktif membagikan story mengenai liburannya bersama keluarga. Termasuk saat Baby Ameena mendapatkan hadiah istimewa.
Melansir dari akun Instagram @hermes.selebriti pada Sabtu (31/12/2022), tampak unggahan story Aurel yang dibagikan ulang.
Pada story tersebut, tampak Ameena yang sedang duduk santai dengan memainkan beberapa barang yang ada di dekatnya.
Setelah ditelusuri lebih lanjut, ternyata Ameena baru saja mendapatkan hadiah dari seseorang. Seseorang tersebut tak lain adalah istri pengusaha asal Kalimantan, Nursam Jhonlin.
Hadiah yang diberikan pun tak kaleng-kaleng dan langsung produk keluaran brand mewah asal Perancis, Hermes.
Ameena mendapatkan hadiah parfum anak yang dikenal dengan koleksi Cabriole Eau de Senteur. Tak satu, namun dua buah parfum.
Parfum ini dikenal dengan aromanya yang manis namun tetap fresh bagi anak. Diproduksi di Perancis, bahan utama parfumnya adalah Osmanthus, Honeysuckle, Sandalwood.
Baca Juga
Harga satu parfum anak ini mencapai sekitar Rp1,6 juta. Jika mendapatkan dua, maka setidaknya harus ada dana sekitar Rp 3,2 juta untuk membelinya.
Berita Terkait
-
Bulog Lipat Gandakan Stok Pangan di Sumbagut 3 Kali Lipat Jelang Ramadhan 2026
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Pecah Telur Sejak 2014! Margin Bulog Naik Jadi 7 Persen demi Beras Satu Harga
-
Zulhas: Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi 20 Persen Adalah Sejarah Baru bagi Petani
-
Kementerian ESDM: Konflik Venezuela Tak Berdampak Signifikan pada Harga Minyak Dunia
Terpopuler
-
Dinilai Terlalu Vulgar! Foto Topless Jennie BLACKPINK, Picu Pro dan Kontra
-
Polda Maluku Berkomitmen Tuntaskan Kasus Dugaan Gratifikasi Bupati MBD, 6 Saksi Diperiksa
-
Dicap Antagonis, Meriam Bellina Lepas Image Jahat di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu'
-
William dan Oliver Roberts Kompak di Sinetron 'Asmara Gen Z'
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
Terkini
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Saskia Chadwick Bintangi Film 'Tolong Saya', jadi Edukasi untuk Pelajar di Luar Negeri
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mongol Stres dan Donny Damara Kuras Emosi di Film 'Jangan Seperti Bapak'