10 Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri yang Sedang Hamil, Penampilannya Manglingi

Tengah nantikan anak ketiga, pasangan ini justru makin kompak dan so sweet.

Ade Wismoyo | MataMata.com
Jum'at, 24 Februari 2023 | 17:17 WIB
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada/@monicaimas)

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada/@monicaimas)

Pop.matamata.com - 10 Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri yang Sedang Hamil, Penampilannya Manglingi.

Rizal Armada kini tengah melaksanakan ibadah Umrah di tanah suci. Tak sendiri, ia juga ditemani sang istri yang sedang hamil calon anak ketiga mereka. 

Bagikan potret saat umrah, penampilan vokalis band Armada ini pun turut menuai perhatian. Jika biasanya Rizal tampil dengan gaya rock and roll, maka kali ini penampilan religiusnya sukses bikin netizen pangling. 

Seperti apa penampilan pasangan satu ini saat di Mekkah? Yuk, intip potret perjalanan umrah Rizal Armada dan istri yang tengah hamil berikut ini! 

1. Pada Senin, 20 Februari 2023 kemarin, Rizal Armada tampak membagikan potretnya saat akan berangkat umrah. Sang istri, Monica Imas pun turut menemaninya terbang ke tanah suci. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)

2. Meski tengah hamil, Monica Imas cukup antusias dan menikmati momen perjalanan umrahnya. Begitu pula dengan Rizal yang tampil religius dan bikin warganet pangling. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)

3. Keduanya pun kerap membagikan potret selama di tanah suci melalui akun instagram mereka. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)

4. Dari beberapa unggahan yang dibagikan, tampak Rizal mengenakan baju muslim senada dengan sang istri. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)

5. Tak kalah kece dengan sang suami, Monica Imas pun nampak cantik kenakan gamis berwarna mustarmustard. Aura bumilnya semakin kelihatan, ya! 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)

6. Walaupun mengenakan busana muslim, namun vibes rock and roll tetap tak lepas dari penampilan vokalis band satu ini. 

Baca Juga: 10 Potret Rizal Armada Bawa Anak Manggung, Nggak Kalah Keren dari Sang Ayah

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)

7. Kacamata dan topi membuat vibes anak band yang kerap ia tunjukkan di atas panggung tetap melekat. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)

8. Berada jauh dari tanah air, Rizal tetap memilih bakso sebagai salah satu menu santapannya saat di tanah suci, lho. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@rizalarmada)

9. Seperti diketahui, pasangan ini baru saja membagikan kabar kehamilan calon anak ketiga pada November 2022 lalu. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)

10. Bakal jadi ayah tiga anak, Rizal pun tampak makin so sweet bareng sang istri. Beginilah pottet manis keduanya yang sempat dipamerkan lewat instagram. Duh, bikin iri para jomblo aja, nih. 

Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)
Perjalanan Umrah Rizal Armada dan Istri(Instagran/@monicaimas)

Itu dia sederet potret perjalanan umrah Rizal Armada dan istri yang tengah hamil calon anak ketiga. Semoga diberi kelancaran dan keberkahan, ya! 

Kontributor: Nur Khasanah
×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI