Pilunya Curhatan Putri Delina yang Jalani Hubungan Beda Agama, Lanjut atau Mundur?

Menjadi pasangan yang seiman tapi tak se-ammin memang menyakitkan, seperti yang dialami Putri Delina.

Diwanna Ericha
Selasa, 27 Desember 2022 | 12:15 WIB
Potret Anniversary Putri Delina dan Jeffry Reksa (instagram/@jeffryreksaa/@putridelinaa)

Potret Anniversary Putri Delina dan Jeffry Reksa (instagram/@jeffryreksaa/@putridelinaa)

Pop.matamata.com - Pilunya Curhatan Putri Delina yang Jalani Hubungan Beda Agama, Lanjut atau Mundur?

Menjadi pasangan yang seiman tapi tak se-ammin memang menyakitkan. Seperti yang dialami oleh pasangan selebriti Putri Delina dan Jeffry Reksa yang telah menjalin hubungan beda agama selama 3 tahun lamanya.

Putri Delina awalnya mengakui jika ia memiliki prinsip bahwa pasangan itu harus yang seiman. Namun, seiring waktu berjalan tampaknya kekuatan cinta menggoyahkan prinsip tersebut.

Baca Juga: Seruan Stop Penjodohan Putri Delina dan Thariq Halilintar Viral, Lesti Kejora Terseret: Gak Lihat Nasibnya?

"Dari aku jujur, sebenarnya dulu Putri menjauhkan (jalin hubungan dengan orang beda agama) itu. Karena dari dulu prinsip kalau mau serius harus yang sama, seiman, cuma kok beda cerita," kata Putri Delina, dikutip Selasa (27/12/2022).

Putri Delina awalnya berusaha untuk menjauhkan diri dari hubungan beda kayakinan, putri satu-satunya dari komedian Sule itu malah dipertemukan dengan kekasihnya saat ini yang berbeda agama darinya. Sejak saat itulah Putri menjadi sosok yang tak terlalu berharap.

"Dari situ Putri paham kalau ternyata kita gak boleh berharap banget ya karena kita gak boleh terlalu berekspektasi untuk kedepannya," ungkap Putri Delina.

Baca Juga: Disebut Tak Jodoh dengan Fuji, Thariq Halilintar Diminta Mundur Teratur: Mending sama Putri Delina

Putri Delina bahkan menyebut bahkan tak mau ambil pusing dengan komentar netizen. Apalagi, Putri Delina mengungkap kalau semua pihak keluarga sudah sangat toleransi dan berpikiran terbuka.

"Ya kalau untuk sekarang sih Putri mau orang komen apa, tetap semuanya yang jalani kita berdua, jadi balik lagi ke kita." ujarnya lagi.

"Dan untuk keluarga, semuanya open minded, entah itu dari pihak laki-laki, entah itu dari pihak Putri, jadi ya untuk sekarang ya udah jalanin aja dulu," pungkasnya.

Baca Juga: Thariq Halilintar Dijodohkan dengan Putri Delina, Respon Haji Faisal Santai

Berita Terkait

TERKINI

"Kita masih berhubungan, masih telepon-teleponan, masih sayang-sayangan," kata Indra Bekti.
indo | 11:30 WIB
Gala Sky lengket dengan Rebecca Klopper, ketimbang Fadly Faisal.
indo | 10:56 WIB
Terungkap koleksi Hermes terbaru milik Nagita Slavina, yang tak kalah mahal dari sebelumnya.
indo | 10:37 WIB
Gibran komentari video Mario Dandy memasang borgol sendiri.
indo | 10:30 WIB
Simak lirik lagu You're Losing Me, single terbaru dari Taylor Swift.
internasional | 10:21 WIB
Fadly Faisal disebut menjadi salah satu saksi kasus video syur Rebecca Klopper.
indo | 10:14 WIB
Begini kata Gisel soal video syur Rebecca Klopper yang viral.
indo | 09:53 WIB
Nagita Slavina menghabiskan waktu bersama adik-adik iparnya tanpa Raffi Ahmad.
indo | 09:30 WIB
Tiara Andini rupanya paling gercep menyukai postingan Alshad Ahmad.
indo | 09:00 WIB
Di tengah kekecewaan, Nabila Taqiyyah mendapat hadiah istimewa.
indo | 08:30 WIB
Tampilkan lebih banyak