Pop.matamata.com - Reza Rahadian mengaku telah berciuman dengan lawan mainnya di film sebanyak 15 kali. Salah satu yang paling membekas adalah Bunga Citra Lestari.
Pada acara PWK, Reza Rahadian ditanya mengenai adegan ciuman dalam film-filmnya. Ternyata dia sudah beberapa kali melakukan adegan tersebut.
“Udah berapa kali mencium orang di film,” tanya Pras Teguh.
“Paling 15,” katanya.
“Siapa yang paling ok?” tanyanya lagi.
“Sorry2 lu datang ke PWK,” papar Pras sembari tertawa.
Reza menyebut adegan ciuman pertama yang dilakukannya adalah saat film Habibie Ainun. Ketika itu pemerannya adalah Bunga Citra Lestari.
Walau tak melakukan ciuman yang terlalu vulgar, namun bagi Reza itu membekas. Karena itu dia mengakui ciuman dengan Bunga Citra Lestari yang paling enak.
“Kissing scene itu pertama kali di Habibie Ainun. Sama BCL juga,” katanya.
“Walau gak kissing scene yang gimana2,” lanjutnya.
Baca Juga
“Kalau gitu gua jawab kissing scene yang paling enak itu sama BCL,” jelas Reza.
Warganet yang mendengar pernyataan itu banyak menyerang Reza. Mereka menilai Reza tak respect dengan suami BCL.
“Ngomong begini ke perempuan yang sudah berkeluarga ? Etis kah? Diresspecht,” ucap @niamxxx.
“Lagian cewek mau aja dicium cium di film,” jelas @Vinaxxx.
“Suaminya kalau baca artikel ini perasaannya gimana ya?,” jelas @niaxxx.
“Ih kok jadi gimana ya bahas model begini,” papar @milaxxx.
Berita Terkait
-
Film Pangku Berkompetisi di Busan International Film Festival 2025, Langkah Penting Penyutradaraan Reza Rahadian
-
7 Jam Berekspresi Tanpa Jeda, Reza Rahadian Eksplorasi Kejujuran Tubuh di ArtJog 2025
-
Reza Rahadian Buka-bukaan Soal Kebahagiaan Lewat Karyanya di di ArtJog 2025
-
Bukan Sekadar Instalasi, Ini Makna Mendalam 'Eudaimonia' Karya Reza Rahadian di ArtJog 2025
-
ARTJOG 2025 - Motif: Amalan, Merayakan Estetika untuk Dunia yang Lebih Peduli
Terpopuler
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Tragis! Gegara Adiknya Tewas Kecelakaan, Adhisty Zara Terlibat Kisah Dramatis
-
Menegangkan! Gegara Pohon Beringin, Sara Fajira Kesurupan saat Syuting Film 'Maju Serem Mundur Horor'
-
Peringati Hari Ekraf Nasional 2025, Irene Umar Gandeng Gekrafs Naraya Berkreasi Seni
-
Usai Alami KDRT! Demi Hidupi Sang Buah Hati, Ratu Meta Rela Jualan Rempeyek
Terkini
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Kampanyekan Anti Narkoba, Raffi Ahmad Prihatin Kasus Ammar Zoni
-
Wujudkan Persatuan di Indonesia, Olga Lydia akan Gelar Festival 'Band Berani Beda'
-
Sering jadi Dukun! Atiqah Hasiholan Dilanda Cemas, usai Syuting Film 'Sosok Ketiga: Lintrik'
-
Dalami Karakter di Film 'Ozora', Chicco Jerikho Rasakan Emosi dan Empati