Pop.matamata.com - Luna Maya dan Maxime Bouttier diduga tengah menjalani hubungan spesial dan saling menunjukan kedekatan yang sangat romantis baru-baru ini.
Aktor film yang selalu tampil keren dan tampan ini cukup terpaut jauh mengenai usia dengan sang kekasih Luna Maya. Mantan Prilly Latuconsina ini nampak selalu romantis dan saat ulang tahun Luna Maya pun dirinya bisa mempersiapkan semaksimal mungkin.
Menjalin hubungan dengan terpaut umur yang cukup jauh ini tidak membuat patokan dirinya untuk mencintai Luna Maya. Kerena bagaimana pun Luna Maya ini selalu menjadi incaran para laki-laki dan banyak yang ingin menjadi pasangannya.
Maxime Bouttier menuturkan bahwa kekasihnya itu adalah idaman bagi banyak laki-laki meskipun umurnya saat ini sudah menginjak 40 tahun.
“Dia adalah sosok yang sangat spesial dan aku sangat respect dan banyak belajar dari dia, bukan cuman aku aja karena dia juga idaman bukan aku aja tapi bagi banyak orang yang pasti aku sangat respect,” ujar Maxime Bouttier dikutip dari kanal Intens pada 1 September 2023.
Selain itu Luna Maya yang juga merasakan hal sama menuturkan bahwa Maxime Bouttier merupakan sosok yang romantis dan sudah mengenalnya sejak lama.
“Maxime orangnya baik, orang yang sangat menyenangkan, dia sangat sweet, kan kenal juga udah lama,” ujar Luna Maya.
Hingga saat ini baik Luna Maya dan Maxime Bouttier belum ada omongan terkait mereka akan melanjutkan ke tahap yang lebih serius untuk bertunangan dan menikah, terlebih setelah merayakan ulang tahun Luna Maya yang ke 40 tahun kemarin. (Suara Garut)
Berita Terkait
-
Pacar atau Mantan? Antara Maxime Bouttier atau Jourdy Pranata, Pilihan Enzy Storia di Film Yakin Nikah
-
Bersiap Senyum-senyum Sendiri! Film 'Yakin Nikah' Resmi Tayang, Jadi Momen Kembalinya Film Romantic Comedy Menggemaskan
-
Screening Film 'Yakin Nikah?' di Jogja: Bikin Penonton Baper dan Terhanyut dalam Cinta Segitiga
-
Dibintangi Enzy Storia dan Maxime Bouttier, Film 'Yakin Nikah' Miliki Fakta Menarik
-
Bintangi Film 'Yakin Nikah', Enzy Storia Gunakan Metode Musik
Terpopuler
-
Usai Alami KDRT! Demi Hidupi Sang Buah Hati, Ratu Meta Rela Jualan Rempeyek
-
Jadi Produser di film 'Tumbal Darah', Prilly Latuconsina Merasa Tersindir
-
Jadi Korban KDRT, Ratu Meta Geram Suami Tak Kunjung Ditahan: Sudah Tersangka
-
Syuting Film 'Riba' di Yogyakarta, Klaten dan Sukabumi, Fanny Ghassani dan Ibrahim Risyad Hadapi Tantangan Berat
-
Keren! Saskia Chadwick dan Fadi Alaydrus, jadi Pasangan Romantis di Film 'Tak Kenal Maka Taaruf'
Terkini
-
Dalami Karakter di Film 'Ozora', Chicco Jerikho Rasakan Emosi dan Empati
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Tragis! Gegara Adiknya Tewas Kecelakaan, Adhisty Zara Terlibat Kisah Dramatis
-
Menegangkan! Gegara Pohon Beringin, Sara Fajira Kesurupan saat Syuting Film 'Maju Serem Mundur Horor'
-
Peringati Hari Ekraf Nasional 2025, Irene Umar Gandeng Gekrafs Naraya Berkreasi Seni