Pop.matamata.com - Sebuah akun instagram @adnn.n16 belum lama ini membagikan momen kebersamaan Adzam bersama saudara-saudaranya.
Dalam vidio tersebut, nampak anak-anak Sule yang lain yakni Putri Delina, Rizky Febrian begitu senang dengan kehadiran adik bungsunya, Adzam.
Bahkan Putri dan Rizky terlihat memeluk dan mencium anak Nathalie Holscher itu dengan penuh cinta.
Terlihat juga sosok Sule yang nampaknya tengah bermain dengan Adzam.
"Semua sayang adzam kok, ini cuma masalah waktu aja," tulis akun tersebut dalam keterang vidio yang juga diunggah lewat Story.
Video itupun turut dibagikan ulang oleh Sule di story instagramnya.
"Walau tak lagi sama dan bersama," tambah Sule seolah mengamini.
Rupanya, Tak Lagi Sama merupakan judul lagu yang baru dirilis oleh Rizwan Fadilah, anak ketiga Sule.
Lewat beberapa unggahan di akun media sosial, Sule nampaknya tengah mendampingi anak-anaknya yang sedang meniti karir di dunia musik.
Terlihat beberapa momen kebersamaan Sule dengan Rizwan dan juga Rizky Febian tengah melakukan konser musik. (Tamara)
Baca Juga
Berita Terkait
-
Pelajari Budaya Jawa, Celine Evangelista jadi Sinden di Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Nathalie Holscher Betah Menjomblo, Ini Penyebabnya
-
Nathalie Holscher Antusias Dukung Pariwisata Sidrap, Beri Masukan Tegas kepada Bupati Setelah Diminta Klarifikasi
-
Nathalie Holscher Dituding Harus Minta Maaf karena Video Saweran, Ini Jawabannya: Saya Salah di Mana?
Terpopuler
-
Syarief Khan hingga Jarwo Kwat, Ramaikan Kuis 'Dream Box Indonesia'
-
Diduga Wanprestasi, Adly Fairuz Digugat Hampir Rp 5 Miliar di PN Jaksel
-
Tak Gentar! Doktif Siap Bongkar Kasusnya di Pengadilan, Usai Jadi Tersangka Laporan Richard Lee
-
Menegangkan! Michelle Ziudith dan Taskya Namya Adu Chemistry di Film 'Alas Roban'
-
Mediasi Gagal di PA Bandung! Sidang Cerai Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Masuk ke Pokok Perkara
Terkini
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Tanggapi Gugatan Wanprestasi Rp5 Miliar, Adly Fairuz Siap Hadapi Persidangan
-
Michelle Ziudith Berpasangan Mesra dengan Rio Dewanto di Sinetron 'Jejak Duka Diandra'
-
Celine Evangelista Merasa Dijebak di Film 'Penunggu Rumah Buto Ijo'