Pop.matamata.com - Dibikin Mumet, Nikita Mirzani Ketawa Usai Lolly Mau Balikin Semua Uangnya: Emang Bisa?
Perseteruan yang terjadi antara ibu-anak, Nikita Mirzani dan Laura Meizani tampaknya semakin memanas. Kedua belah pihak pun saling menyerang satu sama lain di media sosial.
Seolah merasa muak dengan sikap sang Ibunda, Laura Meizani bahkan berjanji untuk mengembalikan uang yang telah dikeluarkan oleh Nikita untuk dirinya. Namun ia akan mengembalikannya jika sudah mencapai kesuksesan.
Mengetahui niat dari putri sulungnya tersebut, Nikita Mirzani justru memberikan reaksi yang mengejutkan. Ibu dari tiga anak ini malah tertawa.
Dilansir dari akun TikTok @sultanbojong pada Senin (5/6/2023), Nikita Mirzani meragukan keyakinan dari putrinya tersebut soal uang dan kesukesan.
"Katanya kalau udah sukses, uangnya mau dikembalikan. Memang bisa?" tanya ulang Nikita Mirzani sembari tertawa.
Ia juga menyerang balik Laura Meizani dengan menjelaskan seperti apa orang sukses di matanya. Menurutnya, gambaran dari orang sukses tak seperti yang diperlihatkan oleh Lolly di media sosial.
"Orang sukses itu capek membuat story, main Instagram, itu orang sukses. Sekali-kali aja. Gimana mau sukses, dari kecilnya aja udah begitu," tambah Nikita.
Tak lupa pula, Nikita Mirzani mengungkapkan perasaannya yang konon dibuat pusing oleh tingkah laku dari Lolly.
"Kalau udah gedhe, mau kembaliin uang gue kalau udah sukses, dari usia gini aja, udah bikin mumet," ungkap ibu dari Laura Meizani ini.
Berita Terkait
-
Prabowo Usul Dana Rp13 Triliun Hasil Korupsi Dibelokkan ke Beasiswa LPDP
-
DPRD Gorontalo Panggil Anggota yang Viral karena Ucapan "Rampok Uang Negara"
-
Istana Anggap Wajar Penayangan Pesan Presiden Prabowo di Bioskop
-
Reza Gladys Melawan di Persidangan, Bikin Nikita Mirzani dan Pengacara Terdiam
-
Dana Nasabah Tetap Aman Meski Rekening Dibekukan, Menko Polkam: Tak Akan Hilang
Terpopuler
-
Acha Septriasa Merasa Sulit dan Ragu, Perankan Seorang Mualaf
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Kampanyekan Anti Narkoba, Raffi Ahmad Prihatin Kasus Ammar Zoni
-
Wujudkan Persatuan di Indonesia, Olga Lydia akan Gelar Festival 'Band Berani Beda'
-
Sering jadi Dukun! Atiqah Hasiholan Dilanda Cemas, usai Syuting Film 'Sosok Ketiga: Lintrik'
Terkini
-
Terungkap! Raisa Gugat Cerai Hamish Daud karena Dugaan Perselingkuhan
-
Resmi! Sabrina Chairunnisa Gugat Cerai Deddy Corbuzier
-
Vokalis Base Jam, Sigit Wardana Bongkar soal 'Luka Tak Berdarah'
-
Bangun 23 Villa Senilai Rp 12 Miliar, Vicky Prasetyo Rambah Bisnis Wisata
-
Suami Lakukan Banding Perceraian, Ratu Meta Geram Sang Buah Hati Ditelantarkan: Anak-anak Bukan Tikus