Pop.matamata.com - Fadly Faisal Boyong Gala Sky ke Makam Rayakan Ulang Tahun Vanessa Angel, Fuji: Kangen Gak?
Dalam memperingati hari lahir mendiang Vanessa Angel yang jatuh hari ini (21/12/2022), Fadly Faisal memboyong Gala Sky ke TPU Islam Malaka.
Dari unggahan yang beredar, Gala Sky tampak menabur bunga di makam mendiang Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Sepulang memperingati hari ulang tahun mendiang Vanessa Angel, Gala Sky spontan langsung ditodong pertanyaan oleh Fuji.
"Gala tadi habis dari mana tadi?" tutur Fuji dalam story Instagram-nya.
Di sisi lain, Gala Sky tampak menjawab pertanyaan dari Fuji seraya aktif bermain-main dengan riang gembira.
"Rumah Mami, sama Papi," kata Gala Sky.
Melihat reaksi keponakannya, Fuji terlihat malah semakin tergelitik untuk melontarkan kembali pertanyaan untuk Gala Sky.
"Rumah Mami sama Papi. Kangen gak?" sambung Fuji mengakhiri story Instagram-nya.
Sementara di unggahan feed Instagram-nya, Fuji baru saja mengunggah foto bersama mendiang Vanessa Angel. Keduanya tampil dibalut dengan hijab.
"Selamat ulang tahun," tulis Fuji, ditilik dari Instagram @fuji_an pada Rabu (21/12/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Pemilihan foto yang tepat," tulis seorang netizen.
"Kaya foto baru ya, Al Fatihah," tutur netizen lain.
"Ya Allah kanget," kata netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Dikabarkan Putus Cinta, Verrell Bramasta Ungkap Hubungan Asmaranya dengan Fuji
-
Mayang Lucyana Fitri Mengaku Ditolak Bertemu Gala Sky, Ini Balasan Menohok Fuji
-
Verrell Bramasta Ingin Serius dengan Fuji, Tapi Tak Mau Umbar Kemesraan
-
Viral, Makam Komedian Nurul Qomar Amblas dan Tak Terurus: Warga Pertanyakan Peran Keluarga
-
Fuji dan Verrell Bramasta Resmi Umumkan Hubungan Asmara, Doa Restu dari Haji Faisal dan Komentar Romantis Jadi Sorotan
Terpopuler
-
Sering jadi Dukun! Atiqah Hasiholan Dilanda Cemas, usai Syuting Film 'Sosok Ketiga: Lintrik'
-
Dalami Karakter di Film 'Ozora', Chicco Jerikho Rasakan Emosi dan Empati
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Tragis! Gegara Adiknya Tewas Kecelakaan, Adhisty Zara Terlibat Kisah Dramatis
-
Menegangkan! Gegara Pohon Beringin, Sara Fajira Kesurupan saat Syuting Film 'Maju Serem Mundur Horor'
Terkini
-
Suami Lakukan Banding Perceraian, Ratu Meta Geram Sang Buah Hati Ditelantarkan: Anak-anak Bukan Tikus
-
Acha Septriasa Merasa Sulit dan Ragu, Perankan Seorang Mualaf
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Kampanyekan Anti Narkoba, Raffi Ahmad Prihatin Kasus Ammar Zoni
-
Wujudkan Persatuan di Indonesia, Olga Lydia akan Gelar Festival 'Band Berani Beda'